Kapolres Lebak Pimpin Upacara Sertijab Kapolsek Rangkasbitung dan Kapolsek Cimarga

    Kapolres Lebak Pimpin Upacara Sertijab Kapolsek Rangkasbitung dan Kapolsek Cimarga

    Lebak, PublikBanten id RangkasBitung - Kapolres Lebak Polda Banten AKBP Suyono, SIK memimpin Upacara Serah Terima Jabatan (Sertijab) Kapolsek Rangkasbitung dan Kapolsek Cimarga di Lapangan Mapolres Lebak. Selasa (17/9/2024).

    Jabatan Kapolsek Rangkasbitung Polres Lebak di serahterimakan dari AKP Pipih Iwan Hermansyah, kepada Iptu Adi Irawan, SH dan Jabatan Kapolsek Cimarga di serahterimakan dari Iptu Adi Irawan, SH kepada AKP Pipih Iwan Hermansyah.

    Kapolres Lebak Polda Banten AKBP Suyono, SIK mengatakan,  
    "Serah terima jabatan mengandung makna yang strategis, di tinjau dari upaya Polri untuk meningkatkan kualitas kinerja organisasi dalam menghadapi setiap  tantangan tugas dan memenuhi harapan masyarakat yang semakin kompleks, " ujar Suyono.


    "Regenerasi yang dilakukan berdasarkan penilaian, evaluasi dan asesment secara sistematik dan komprehensif dengan mempertimbangkan aspek profesionalitas , komitmen dan integritas, " ungkapnya  

    "Dengan demikian maka diharapkan akan terus terjaga keberlanjutan berbagai program yang telah dicanangkan karena pengisian jabatan diisi oleh personel yang betul - betul melalui proses pertimbangan tersebut, " lanjut Suyono.

    "Saya Ucapkan Selamat kepada AKP Pipih Iwan Hermansyah dan iptu Adi Irawan, SH atas  Jabatan baru, saya yakin berbekal atas pengalaman yang dimiliki mampu melaksanakan tugas dengan baik dan sesuai harapan Polri serta tuntutan masyarakat Kabupaten Lebak, " Ucapnya.

    ( Red * Tim media)

    kapolres lebak pimpin upacara sertijab kapolsek rangkasbitung dan kapolsek cimarga
    Farid Padlani

    Farid Padlani

    Artikel Sebelumnya

    Kanit Binmas Polsek Cilograng Bripka Agus...

    Artikel Berikutnya

    PT.Jaya logam Berkah, Gelar Musyawarah dengan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Hendri Kampai: Revolusi Penulisan Rilis Berita dengan Bantuan Artificial Intelligence (AI)
    Heboh Gelar Doktor Honoris Causa dari Perguruan Tinggi Ilegal, Hendri Kampai: Prestise atau Prestasi Palsu?
    Dukung Andra-Dimyati di Pilgub Banten, Mantan Bupati Lebak Jayabaya Gelar Silaturahmi Akbar
    Agus Flores, Sang Komando Media yang Mampu Menggerakkan 1000 Media dalam Hitungan Menit
    PAFI: Garda Terdepan Profesi Farmasi untuk Kesehatan Indonesia
    KETUA KOMITE SEKOLAH SMAN 1 CIMARGA ANGKAT BICARA TERKAIT ADANYA DUA REMAJA YANG DIGERUDUG WARGA
    Rp. 28.000.000,- ANGGARAN PEMELIHARAAN GEDUNG AJENG  KASEPUHAN CIBADAK DESA WARUNG BANTEN CIBEBER DIDUGA DIGELAPKAN
    75 Mahasiswa Uniba Laksanakan KKM di 5 Desa Dikecamatan Cibadak
    TUNTAS LAKSANAKAN PPDB ONLINE DENGAN CLEAR AND CLEAN, SMAN 1 Cimarga
    Sosialisasi Pengawas Pemilu Serentak tahun 2024 , di selenggarakan Panwascam kecamatan Cilograng Berjalan sukses.
    KETUA KOMITE SEKOLAH SMAN 1 CIMARGA ANGKAT BICARA TERKAIT ADANYA DUA REMAJA YANG DIGERUDUG WARGA
    Guna Menjaga Kondusiftias wilayah menjelang Pilkada serentak Kanit Binmas Polsek Cilograng melaksanakan Giat Cooling sytem sambangi Tokoh Agama
    Giat Cooling sytem Sambangi Prades Desa Lebaktipar, jelang Pemilu Serentak tahun 2024
    PT Jaya logam Berkah Bikin tanggul di pinggiran sungai Cimadur , Antisipasi datang banjir
    Ormas DPD Perpam Lebak selatan akan meminta audiensi Buntut klarifikasi Kepala Desa Warung Banten
    Menjadi Sorotan Keluarga Mahasiswa Lebak (kumala) Pewakilan Rangkasbitung, Jam Operasional Kendaraan Muatan Besar Di Kabupaten Lebak
    Dalam Rangka HUT RI Ke-79 Kapolsek Cibeber Berikan Santunan
    KETUA KOMITE SEKOLAH SMAN 1 CIMARGA ANGKAT BICARA TERKAIT ADANYA DUA REMAJA YANG DIGERUDUG WARGA
    Musyawarah Desa Cijengkol Serah Terima kan ( MDST) Pekerjaan Fisik Dana Desa Tahun anggaran 2024
    Menyambut hari Besar Islam Muharam 1446 Hijriah, Kapolsek Cilograng Melaksanakan Giat Pengamanan Pawai ta'aruf Tingkat Kecamatan Cilograng

    Ikuti Kami